Kerja Jaringan

Kerja Jaringan 

Membangun Jaringan adalah komitmen jangka panjang. Kerja jaringan digunakan untuk mengetahui lebih banyak tentang anda sendiri dan orang lain, atau apa saja yang bisa anda kerjakan bersama apa yang yang tidak bisa anda lakukan sendiri.

Manfaat Kerja Jaringan 
  1. sebagai sarana pemasaran dengan biaya yang paling efektif 
  2. Rujukan jaringan secara tripikal menghasilkan dari 80% dibandingkan dengan cara konvensional.
  3. 70-80% pekerjaan ditemukan melalui kerja jaringan. 
  4. setiap orang yang anda temui mempunyai 200-250 orang yang mereka kenal yang dapat membantu Anda. 
  5. siapapun yang ingin anda temui atau hubungi didunia, hanyalah lima hingga enam kontak orang dari Anda. 

Ada 4 tahapan atau langkah kerja jaringan dan perjalanan membangun hubungan : 
  1. Learning (Pembelajaran) : difokuskan pada bagaimana individu yang menginginkan kerja jaringan bisa memahami gaya pribadi mereka sendiri, dan tujuan mereka serta maksud kerja jaringan. 
  2. Investing (Investasi) : melibatkan setiap orang dalam penyimpanan (investasi) waktu dan energi dengan membangun hubungan berkualitas tinggi dengan kontak mereka. Untuk mengerjakan ini setiap individu membutuhkan citra dan sikap yang baik dan kesabaran untuk membangun kepercayaan dalam jangka panjang. 
  3. Nurturing (Perawatan) : biasanya memerlukan cara khusus untuk menawarkan dukungan dan batuan serta mempertahankan pendekatan regular dan lebih sistematis untuk kerja jaringan 
  4. Keeping (Menjaga) : memberi kepastian bahwa anda dilihat secara terus menerus dan Anda dikenal luas. Ini juga termasuk mendengarkan dan belajar untuk menjadi pendengar yang baik. Inilah tahap dimana tingkat kegigihan yang tinggi dan usaha-usaha sering diperlukan (agar mencapai pretasi jangka panjang). 

Jika diperhatikan huruf pertamanya maka kita akan mendapatkan kata yang mudah diingat (LINK).

Definisi Kerja Jaringan 
  1. kekuatan yang berasal dari semangat memberi dan berbagi 
  2. kemauan secara alami menghargai diri kita sendiri, hubungan kita, koneksi kita.
  3. cara menyelami system apa yang kita punyai dan apa yang kita tahu, dan mengembalikannya untuk memutar ulang secara terus-menerus melalui kerja jaringan. 
  4. cara terorganisir menciptakan relasi orang yang kita kenal ke orang yang mereka kenal untuk tujuan spesifik. 
  5. memberi, mengkontribusi dan mendukung orang lain tanpa pamrih. 
  6. saling memperhatikan. 
  7. memupuk rasa swa bantu (self help), dan menukar informasi; berusaha merubah masyarakat dan bekerja serta membagi sumberdaya. 
  8. menjamin hak untuk minta bantuan tanpa ikatan. 

Anda ingin tahu tentang Kerja Jaringan..^-^..makanya belajar..he.. andhik_se@yahoo.com
  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Twitter
  • RSS

0 Response to "Kerja Jaringan"

Post a Comment